Minggu, 13 Maret 2011

Sebentuk Hati Untuknya

Selama nafas ini terhembus , denyut ini berdetak , darah ini mengalir ..
Dan syaraf otak ini masih memimpin untuk merangsang gerak ..

Dan hati ini akan terus terikrar tulus ..
Mencari di mana ada bahagia nyata ..

Kebahagiaan yang di dapat hanya untuk yang mencintai dan di cintai ..

Begitu pula hatiku akan tetap slalu mencinta ..
Meski terkadang sepihak ..
Namun cukup bahagia kurasa ..

Tapi dia tahu aku yakin menaruh hatiku padanya dan tanpa kuperjuangkan ..

Biarlah ini juga bahagia ku ..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar